banner 728x250

PMI Kabupaten Ciamis Berikan Penghargaan Kepada Desa Sukahaji Sebagai Penyelenggara Aksi Sosial Donor Darah

KR Kab.Ciamis – Atas pastisipasi aktif masyarakat dan peranserta pemerintah desa Sukahaji melalui PKH dan lembaga desa lainya, PMI kabupaten Ciamis memberikan penghargaan kepada Desa Sukahaji kecamatan Cihaurbeuti sebagai Penyelenggara Aksi Sosial Donor Darah.

Disampaikan Kepala Desa Sukahaji Aud Sunarya,A.Md, atas nama pemerintah desa kami mengucapkan terima kasih kepada warga masyarakat yang telah berpartisipasi aktif mendonorkan darah, sehingga diharapkan melalui aksi donor darah yang senantiasa kita lakukan ketersedian darah di Kabupaten Ciamis tetap tersedia dan mampu menolong sesama. Ucapnya. Selasa, (29/03/2022).

Kepada PMI kabupaten Ciamis, kami ucapkan terima kasih atas Penghargaan yang diberikan, semoga menjadi motivasi dan pendorong warga lainnya guna mendonorkan darah demi kemanusian. Pungkas Kepala Desa. ( Ending Suherman ).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *